Kepala DP3AK Jatim : Anak merupakan Generasi Penerus yang Potensial

  • 2022-11-11 08:10:34

  • Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak dan Kependudukan (DP3AK) Provinsi Jawa Timur, Restu Novi Widiani, menyampaikan, setiap anak merupakan generasi penerus yang potensial, sehingga harus dilindungi dan dipenuhi hak-haknya agar dapat hidup, tumbuh dan berkembang secara wajar sesuai harkat dan martabat kemanusiaan.

    Dikatakannya, hak anak...

HUT Emas, IKA Unair Baksos di Sidoarjo

  • 2022-11-10 11:28:15

  • Memperingati HUT Emas, Ikatan Alumni Universitas Airlangga menyelenggarakan bhakti sosial berupa cek kesehatan gratis, pemberian sembako, pemberian bantuan spesifik untuk lansia dan ibu hamil, peltihan self defense, tauziah, serta gelar produk dari para ojol perempuan di Wilayah Sidoarjo.

    Ketua IKA Unair, Khofifah Indar Parawansa, dalam...

Kepala DP3AK Jatim : Administrasi Kependudukan Kini Dalam Genggaman

  • 2022-11-09 11:31:13

  • Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, dan Kependudukan (DP3AK) Provinsi Jawa Timur, Restu Novi Widiani, menyampaikan, bahwa sistem administrasi kependudukan saat ini sudah dalam satu genggaman. Ini artinya, pemerintah memberikan kemudahan dan transparasi dalam pelayanan administrasi kependudukan yang tidak terbatas waktu. Hal ini juga agar...