Pemenuhan Hak Anak: Wujudkan Sekolah Ramah Anak (SRA)
- 2024-05-09 15:30:43
Anak merupakan tunas bangsa sekaligus menjadi generasi muda penerus cita-cita pembangunan dan perjuangan bangsa Indonesia agar menjadi negara yang berdaulat, maju, adil, dan makmur. Pada saat ini, negara tengah berusaha menyalurkan serta melakukan pemenuhan hak-hak terhadap anak-anak Indonesia, salah satunya dalam bidang pendidikan. Negara terus...