Raperda Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD Jatim TA. 2023 Disetujui, Pj. Gubernur Adhy: Bukti Pengelolaan Keuangan Pemprov Jatim Akuntabel
- 2024-06-24 12:54:39
SURABAYA, 24 JUNI 2024 - Penjabat (Pj.) Gubernur Jawa Timur Adhy Karyono menghadiri Rapat Paripurna dengan agenda persetujuan Rancangan Perda tentang Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD Provinsi Jawa Timur Tahun Anggaran 2023 di DPRD Provinsi Jawa Timur, Senin (24/6).
Persetujuan Raperda ini ditandai dengan Penandatanganan Persetujuan Bersama...